Karena pengerjaannya asal-asalan, maka proyek pembangunan Tembok Penahan Tanah (TPT) yang berlokasi di Desa Cicalengka Kulon Kecamatan Cicalengka Kabupaten Bandung yang baru 20 hari selesai itu tiba-tiba roboh, dan menelan korban meski tidak sampai meninggal dunia. Peristiwa itu terjadi pada Rabu (7/10) menimpa Oom Saodah (49) warga Kampung Dungus Maung Rt 05/07 Desa Cicalengka Kulon
Pada saat itu, Oom Saodah sedang melintas melawati TPT yang baru 20 hari selesai di bangun. Namun tiba-tiba bangunan TPT tersebut roboh dan minimpa kakinya, seketika itu korban di larikan ke RSUD Majalaya untuk mendapatkan perawatan intensif, karena pihak Puskesmas Cicalengka sendiri tidak sanggup untuk merawat korban..
“Saya tidak menduga kalau bangunan TPT itu bisa roboh. Dengan kejadian ini saya bingung, karena saya harus minta pertanggungjawaban kepada siapa.”ungkap Oom Saodah kepada Buser Trans .
Sementara itu, Kepala UPTD Dinas Pekerjaan Umum Cicalengka Didin, sampai saat ini belum bisa dimintai penjelasanya terkait masalah robohnya TPT yang menjadi tanggung jawabnya. Seorang petugas pengawas proyek lapangan bernama Endon sempat menjelaskan, bahwa pengerjaan proyek TPT tersebut sudah sesaui dengan pelaksanaan dan aturan yang ada, pihaknya membantah kalau penyebab robohnya TPT akibat dari kesalahanya.
“Sebenarnya, kontruksi pembuatan TPT sudah sesuai prosedur. Namun, bila sekarang TPT roboh itu dikarenakan faktor alam saja, karena saat itu hujan deras sehingga tembok tersebut tidak bisa menahan air, ”kata Endon mengelak. .
Sebagaimana diketahui, bahwa proyek pembangunan TPT seluas 74,87 meter itu menggunakan anggaran APBD senilai Rp. 49.900.000, dan dikerjakan oleh CV. Citra Perkasa yang berlokasi di Desa Cicalengka Kulon. Dengan kejadian tersebut , maka perlu kiranya pihak terkait segera memeriksa penanggung jawab proyek TPT, sebab kejadian robohnya TPT di bawah tanggung jawab UPTD Dinas Pekerjaan Umum Kecamatan Cicalengka Kabupaten Bandung.
Bukan kali ini saja, karena sebelumnya juga terjadi di Desa Narawita. Untuk itu, pihak dinas terkait agar segera memproses kasus robohnya proyek TPT di Desa Cicalengka Kulon tersebut. Sebab, ada 4 kecamatan diantaranya Nagreg, Cicalengka, Cikancung dan Rancaekek sedang berjalan proyek TPT yang sama dan yang bertanggung jawab adalah UPTD Dinas Pekerjaan Umum Kecamatan Cicalengka Kabupaten Bandung. (Kos/Buser Trans)
PEMIMPIN UMUM : Agus Nainggolan, PEMIMPIN PERUSAHAN : Ateng Jaelani PEMIMPIN REDAKSI/PENANGGUNG JAWAB : Nurdin Senjaya, MANAGER KEUANGAN : Imelda T Boru, PENASEHAT HUKUM : H. Deden Suryadi, SH, Nur’mahfud, S.Ag,Fauzy, Agus Gustiara, SH, Nelson Sihombing SH., DEWAN PENASEHAT : DR.H. Baban, ZA, M. Ph. DEWAN REDAKSI : Dzulkarnaen,S.Pd, Yaya Suryana, Salim SE. STAF REDAKSI : Dadang, H. Uned, Didin Wahidin, Didi Kamsidi, Nono Mujiono. REDAKTUR PELAKSANA : Mulyana Yusuf, Asep Ilham Nugraha. MANAGER SIRKULASI / IKLAN :Yunus. KOOR. LIPUTAN : E. KoswaraKOORDINATOR LAPANGAN : Ari Candra SH. DESIGN/TATA LETAK : Nurdin Senjaya, KORWIL DKI JAKARTA : Ajib Muslihin KORWIL JAWA BARAT : KORWIL JAWA TENGAH :Muslim. KORWIL. JAWA TIMUR : Drs. Untung Sujoko, KORWIL. SUMATERA: Joeng Djun Khiong. KORWIL BALI : Jero Balian Putra Yasa Pande. KOORWIL SULAWESI TENGAH : M.NurNas.PRIANGAN TIMUR : OskarBIRO BANDUNG RAYA : MT. Harianja SH. E Sutisna Senjaya , Mamat Hernawan, BIRO BANDUNG BARAT : Achmad Sodikin, BIRO KAB GARUT: Dedi SP (Kepala Biro), Deni T Permana, Jl. Raya Pahlawan No. 22 Tarogong Garut Tlp. 081.3238.61826. BIRO SUMEDANG : Alek, BIRO TASIKMALAYA RAYA :Uus Kuswandana, Tedi Saputra,Rahmat Efendi, Aan Suganda, WawanA. Gunawan, Taufik. BIRO KAB. CIAMIS : Didi Supriadi (Kepala Biro), Karsidik,PANGANDARAN : Aceng Yamisa HS (Kepala Biro), BIRO MAJALENGKA : Dani Rachdian, Ali Nurdin, Amin Sidik, Jl. Olah Raga Gg Muksan No. 9 kel. Majalengka Kec. Majalengka. Kab. Majalengka KodePos 45411.BIRO KAB. CIANJUR :Hendrayana,( Kepala Biro) Moch. Solihin,Aris S, BANTEN : B. I. Kumbang.(Kepala Biro) KAB.CILACAP : Rustam (Kepala Biro), Darmawan. KAB. CIREBON : Bajuri Moch. Makhali IrKOTA CIREBON : Otong ( Kepal Biro), Durahman. KAB. INDRAMAYU : Sugiono, Jono.BIRO SUBANG : Alfikir Dedy Suhaya ( Kepala Biro ), Iwan Setiawan.Jl. Raya Cijengkol No. 4. Kecamatan Serang Panjang Subang Tlp 081.2211.65154. BIRO KAB. TULANG BAWANG : Sutisno. KAB. MALANG : Sumantri,KAB. HUMBANG HASUDUTAN : Marbun (Kepala Biro),Oloan Marbun, Herbin Parhunsip, Dani Situmorang, Anro Sinabela, Binsar Sinambela, ALAMAT REDAKSI : Jl. Raya Cicalengka No. 568 KM.30 BandungKode pos. 40395. Kecamatan. Cicalengka Kabupaten. Bandung-Jawa Barat-Indonesia. Tlp. (022) 60840991 / 081.3699.18433BANK: Bank Mandiri Cabang Rancaekek, Rekening No. 131.000.521.0218 a/n Nurdin Senjaya. EMAIL: nurdin_senjaya@yahoo.co.id, PERCETAKAN : Sinyo Manise. (Isi diluar tanggung jawab percetakan).
Wartawan Tabloid Buser Trans dalam tugasnya dibekali ID Card dan surat tugas serta pint khusus, tidak boleh menerima imbalan apapun, tercatat dalam bok redaksi baik yang on line internet maupun media cetak
DITERBITKAN BERDASARKAN UNDANG-UNDANG PERS NO. 40 TAHUN 1999
Bagi pembaca yang ingin menyampaikan unek-unek tetang pelayanan publik atau lain-lain, untuk dimuat di Tabloid Cetak Buser Trans atu Tabloid Net Buser Trans, Bisa mengirim Email : Ke. nurdin_senjaya@yahoo.co.id atau surat d/a. Jl Raya Cicalengka timur No. 568 Bandung 40395.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar